Pada Jum’at, 10 Januari 2025
Kepala Kejaksaan Negeri Tulang Bawang Dennie Sagita, S.H.,M.H bersama Kasi Intel, Kasi Datun serta di dampingi Para Kasubsi Bidang Intelijen dan dan Bidang Datun melakukan Vicon Pengarahan JAMINTEL Kejaksaan RI Secara Virtual Sosialisasi Rancangan Peraturan Presiden Tentang Penertiban Kawasan Hutan.
@kejaksaan.ri @kejatilampung